Menampilkan 2 Hasil

PILKADA PENGUASA DAN PENGUSAHA

PILKADA PENGUASA DAN PENGUSAHA: Catatan Kritis dari Kalimantan Selatan
Penulis : Muhammad Uhaib As’ad, Zammarah, Izmah Nailul Himmah Ulya
ISBN : xxx
Penerbit : Laksbang Akademika
Cetakan I : November 2024
Deskripsi : xii, 336 hlm.; 14,5×20,5 cm.
Harga : Rp 119.000,-

Sinopsis

Politik oligarki menjadi sorotan karena pada ujung ujungnya sangat merugikan rakyat. Sejatinya para oligarki tak lain orang orang yang pragmatis dimana mereka bertindak dalam politik secara instan. Dengan kekayaannya dia menyetir dan mengendalikan para kepala daerah tunduk dan patuh padanya terutama dalam mengeksploitasi dalam bisnis tambang.
Beragam tulisan dalam buku ini fokusnya mengkritik jalinan antara penguasa dengan pengusaha yang jelas jelas mengorbankan rakyat dan merusak lingkungan. Penulis melihat, perilaku para oligarki ini harus dihentikan agar tidak makin memperparah sistem demokrasi, hukum dan iklim birokrasi. Rakyat dan alam (lingkungan) harus diselamatkan.